Banner ads

Lucky Luciano


Charles "Lucky" Luciano (1896 -1962), dituduh mengendalikan perdagangan obat bius dan mensuplai heroin dari seluruh dunia (Eropa, Afrika, Asia) ke Amerika. Seorang pebisnis ulung dan bos dari keluarga Luciano yang kemudian dikenal sebagai Genovesse crime family. Pendiri dan kepala Komisi bersama Meyer Lansky, yang bertanggung jawab atas perjudian, perdagangan heroin dan penyeludupan miras di Amerika. Adalah seorang mobster asal Italia di Amerika, lahir di Sisilia, sering disebut sebagai bapak dari organisasi kriminal di Amerika. Dia memecah wilayah New York menjadi lima wilayah yang masing-masing dikuasai oleh 5 keluarga mafia berbeda. Namun masih tetap dalam kendali Komisi. Bersama Meyer L ansky mereka menguasai Amerika dengan membentuk sindikat kriminal nasional di Amerika.

Salvatore Lucania adalah namanya sewaktu lahir pada 20 Nopember 1896 di Lecarca Friddi, Sisilia, sebuah kota kecil yang dikenal karena pertambangan belerang. Orang tuanya Antonio dan Rosalia Lucania mempunyai empat anak yang lain ; Bartolomeo (lahir 1890), Giuseppe (1898), Fillipia (1901) dan Conceta (1903)
Ketika Luciano berusia 10 tahun keluarganya berimigrasi ke Amerika pada 1906. Mereka tinggal di New York, surga bagi para imigran asal Italia saat itu. Menginjak usia 20 tahun ia telah melibatkan diri dalam geng kriminal kecil bernama Lower East Side gang. Mereka melakukan pencurian, perkelahian antar geng, pemerasan dan pengedaran obat-obatan terlarang. Hingga dia sempat dipenjara selama enam bulan pada tahun 1916. Sahabat karibnya seumur hidup Meyer Lansky, yang justru pernah ia peras dan ia pukuli di waktu kecil.

Pada 17 Januari 1919 Amandemen ke delapan belas dari Konstitusi Amerika diratifikasi. Amandemen tersebut melarang pembuatan, penjualan dan peredaran minuman beralkohol. Masa pelarangan tersebut berlangsung hingga tahun 1933. Selama masa itu terjadi, banyak menimbulkan munculnya gengster yang justru marak berkecimpung dalam bisnis miras. Para gengster itu menemukan banyak cara baru untuk menjual dan memproduksi miras illegal. Pada saat itu Lucky Luciano masih bekerja untuk Arnold Rothstein.

Mulai tahun 1921, Luciano telah banyak berkenalan dengan banyak bos-bos mafia seperti Vito Genovesse dan Frank Costello. Dan mereka akhirnya menjadi sahabat, rekan bisnis dan memberi perlindungan dalam geng Five Points. Bersama mereka mulai menjalankan bisnis penyeludupan miras. Tahun 1925 penghasilan Luciano telah mencapai 12 juta dollar setahun. Namun demikian penghasilan besar tersebut impas dengan gaya hidupnya yang mewah serta untuk membiayai penyuapan kepada politikus dan polisi yang korup saat itu. Luciano dan rekannya menjalankan operasi penyeludupan miras terbesar di New York, yang juga dikirim ke Philadelpia. Mereka mengimpor whiskey scots langsung dari Skotlandia, rum dari Karibia dan whiski dari Kanada. Banyak pula bar-bar dan tempat perjudian mereka dirikan diberbagai tempat di New York. Pada waktu inilah Luciano merupakan pemain besar dalam dunia bawah tanah kota New York.
Berlanjut
Lucky Luciano Lucky Luciano Reviewed by seno on 08:57:00 Rating: 5

27 comments:

  1. Dunia memang penuh dinamika. Ada terang dan ada gelap. Ada kanan dan ada kiri. Ada baik dan ada buruk. Ada bahagia dan ada sengsara. Ada manis dan ada pahit. Ada panas dan ada dingin. Ada kebaikan dan ada kejahatan. Hidup adalah pilihan. Pilihan dengan segala konsekuensinya. Kejahatan dan keburukan akan terus ada di bumi ini mengiringi perjalanan waktu yang senantiasa terus 'berputar'.

    ReplyDelete
  2. thanks sobat ..sangat mendalam komentarnya

    ReplyDelete
  3. berkunjung gan ..
    ikut menyimak postingan nya ..

    ReplyDelete
  4. ooh gitu ya ..
    kiraen cerita2 kek gitu cuma ada di film aja. ternyata di dunia nyata juga ada yak . hihi

    ReplyDelete
  5. aku pernah nonton film yang dibintangin loenardo decaprio (yang aku lupa judulnya)tentang awal terbentuknya kota new york amerika,..cerita diwarnai dengan aksi mafia dan penjahat,..kata orang itu adalah kisah nyata,...entahlah mungkin kisah tokoh mafia diatas merupakan bagian dari kisah yang aku nonton tersebut

    ReplyDelete
  6. Sepertinya jadi bandar kok hidupnya lebih enak ya ? bisa bergelimang dengan harta. Bahkan disegani pula.

    ReplyDelete
  7. assalaamu'alaykumuwarohmatullohi wa barokaatuh,,, maaf baru bisa mampir lagi :)

    baru beres dari serba serbi masalah besar hehe.

    ditunggu kunjungan baliknya www.kaze-kate.net

    ReplyDelete
  8. btw kenapa link saya belum dipasang :D ??? makasih

    ReplyDelete
  9. maaf sob untuk sementra blog saya belum bisa melayani tuker link...
    bener nih
    mohon maaf yg sebesar-besarnya sob
    terima kasih atas pengertiannya..

    ReplyDelete
  10. ceritanya menarik,ditunggu cerita selanjutnya ya bos....

    ReplyDelete
  11. baca ceritanya jd kayak nonton filmnya nih

    ReplyDelete
  12. I read your head line,I think this story is great

    ReplyDelete
  13. Amazing story. Can you write in English?

    ReplyDelete
  14. excellent. I wonder what is your reference

    ReplyDelete
  15. wah hebat banget ya.kriminal gak tanggung-tanggung

    ReplyDelete
  16. Brarti mafi dari jaman dulu dah ada ya? ceritanya miripgodfather gak?

    ReplyDelete
  17. berkunjung lagi sob,sambil nunggu cerita selanjutnya ya...

    ReplyDelete
  18. malang melintang di dunia bisnis miras

    ReplyDelete
  19. konjungan pagi... trimakasih pak artikelya baus.. saya tunggu artikel barunya kk..

    ReplyDelete
  20. Menarik sekali..
    Artikel yang Anda berikan sangat bermanfaat,,
    salam semangat..

    ReplyDelete
  21. waw.. artikelnya menarik..
    sukses trus ya.. :D

    ReplyDelete
  22. Informasinya boleh banget nih.
    terimakasih ya atas informasinya

    ReplyDelete
  23. informasi yang sangat bagus untuk disimak..terimakasih pak.

    ReplyDelete
  24. Percayakah Anda dengan membuka Aura seseorang bisa Membuat anda semakin cantik dan tampil mempesona . .

    kami punya jawabanya silahkan klik disini ==> Cara Membuka Aura Kecantikan

    ReplyDelete

Link Video Youtube, Mohon Review...tks
Silahkan di Like jika suka atau Dislike jika tidak suka.
Lihat disini : https://www.youtube.com/user/Gulagola/videos
JANGAN LUPA SUBSCRIBE YAA ..